Senin, 03 Juni 2013

Penyemprotan Massal (Gerakan Spot Stop) Poktan Al Ishlah, Ar-Rahman, Ar-Raodah


Minggu, 02 Mei 2013 dilakukan gerakan penyemprotan masal dalam program Spot Stop di Desa Sendir untuk mengendalikan OPT Ulat grayak (Spodoptera Sp) & penggerek batang (Scirpophaga Sp) dengan menggunakan pestisida Santador (lamda sihaltorin 25 EC) + Poryza (dimipho 500 SL)



 
Dalam kegiatan ini dihadiri : PPL Wibi IV Lenteng (R Iskandar Zulkarnaen SP) , POPT Kec. Lenteng (Ainur Rasyid SP) & UPT Proteksi Tanaman Pangan dan Hortikultura Dinas Pertanian Tanaman Pangan Prop. Jatim di Pamekasan (Ir. Ma'as Sobirin, Hariyanto Amd, R  Sumadi ) serta kelompok tani Al Ishlah, Ar-Rahman, Ar-Raodah (Sendir), Sumber Jaya (Cangkreng)


By : R. Iskandar Zulkarnaen, SP (THL TB PP)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KOMENTAR

Entri Populer

VIDEO