Kamis, 28 November 2013

Sarasehan Lomba Agribisnis Padi (Oryza sativa) Tahun 2013

Rabu, 28 November 2013 bertempat di ruang pertemuan Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Sumenep yang diikuti oleh 6 Kelompok Tani yang mewakili 6 Kecamatan se Kabupaten Sumenep, selain itu dihadiri oleh Sekretaris Dinas, PPL Pendamping dan Tim Juri (perwakilan dari bidang : Sumber Daya Penyuluhan, Ketahanan Pangan, Produksi & Agribisnis) serta KJF (Kelompok Jabatan Fungsional)





Dalam sambutannya Sekretasis Dinas Ir Imam Suhadi MT sebagai ketua panitia menyampaikan :
  • Lomba agribisnis ini merupakan upaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia petani untuk meningkatkan produktifitas hasil dalam rangka meningkatkan kesejahteraan petani
  • Lomba agribisnis bukan tujuan akhir tapi merupakan tujuan antara 




6 Kelompok yang mengikuti sarasehan Lomba agribisnis :
  1. Ar-raodah Desa Sendir Kecamatan Lenteng
  2. Sumber Mas Desa Bringin Kecamatan Dasuk
  3. Pelopor Desa Paberasan Kecamatan Kota
  4. Al Ikhlas Desa Lebeng Timur Kecamatan Pasongsongan
  5. Sumber Moncol Desa Larangan Pereng Kecamatan Pragaan
  6. Mega Mendung Desa Ambuten Tengah Kecamatan Ambuten
Untuk Kecamatan Lenteng diwakili kelompok tani Ar-raodah desa Sendir dalam presentasinya dibawahkan oleh Imam Gazali (sekretaris) & Sugianto (ketua)


By : R Iskandar Zulkarnaen, SP (THL TB PP)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KOMENTAR

Arsip Blog

Entri Populer

VIDEO